Telkomsel kembali menggelar The NextDev, sebuah ajang pencarian dan pengembangan startup teknologi di Indonesia. Melalui The NextDev Talent Scouting Telkomsel mengajak para pengembang startup untuk menghadirkan dampak sosial yang positif bagi masyarakat Indonesia.
Thursday, June 28, 2018
Wednesday, June 13, 2018
Telkomsel Branch Mataram “Berbagi dalam Keberagaman” dengan Anak Negeri di Pondok Pesantren Nurul Hikmah, Mataram (NTB)
Mengedepankan semangat “Saatnya Berbagi dalam Keberagaman”, Telkomsel menggelar roadshow Ramadhan bersama dengan anak negeri di Pondok Pesantren Nurul Hikmah, Mataram, Nusa Tenggara Barat. Selain menyerahkan donasi untuk kebutuhan operasional pondok pesantren, Telkomsel juga menyerahkan bingkisan kepada para santri berupa baju kaos, tas sekolah, perlengkapan sekolah dan lain sebagainya.
Monday, June 11, 2018
Telkomsel sebagai “Licensed Mobile Broadcaster” Piala Dunia 2018 - Pelanggan Nikmati Piala Dunia 2018 Lewat Ponsel Melalui Aplikasi MAXstream
Menjelang segera dimulainya Piala Dunia 2018, Telkomsel sebagai “Licensed Mobile Broadcaster” menghadirkan rangkaian acara pertandingan pesta sepakbola terbesar di dunia tersebut khusus pagi pelanggannya, melalui aplikasi video digital MAXstream. Dengan hadirnya saluran khusus Piala Dunia 2018 di MAXstream, pelanggan Telkomsel dapat melakukan live streaming siaran pertandingan langsung lewat ponsel kapanpun dan dimanapun.
Friday, June 8, 2018
Telkomsel Bali Nusra “Berbagi dalam Keberagaman” dengan Anak Negeri di Pondok Pesantren Tanbihul Ghofilin, Labuan Bajo (NTT)
Mengedepankan semangat “Saatnya Berbagi dalam Keberagaman”, Telkomsel menggelar roadshow Ramadhan bersama dengan anak negeri di Pondok Pesantren Tanbihul Ghofilin, Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur. Selain menyerahkan donasi untuk kebutuhan operasional pondok pesantren, Telkomsel juga menyerahkan bingkisan kepada para santri berupa baju kaos, tas sekolah dan lain sebagainya.
Wednesday, June 6, 2018
Telkomsel bersama Bank Indonesia & Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Resmikan Kantin Digital di Bali
Hari ini bertempat di Universitas Udayana Denpasar, VP Sales Telkomsel Area Jawa Bali, Ericson Sibagariang bersama Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali, Causa Iman Karana dan Rektor Universitas Udayana, Prof. Dr. dr. A. A. Raka Sudewi, Sp. S (K) meresmikan Kantin Digital bagi para mahasiswa, khususnya di wilayah Denpasar dan sekitarnya.
Tuesday, June 5, 2018
Telkomsel Hadirkan Aplikasi MAXstream sebagai One Stop Video Portal bagi Pelanggan
Sebagai jawaban dari terus meningkatnya minat pelanggan dalam menikmati layanan konten video on demand yang berkualitas, Telkomsel kini hadir dengan aplikasi video digital MAXstream. Aplikasi ini merupakan one stop video portal yang memungkinkan pelanggan untuk mengakses seluruh konten premium dari berbagai saluran video on demand maupun TV lokal dan internasional, melalui ponselnya dimanapun dan kapanpun. Aplikasi MAXstream sudah dapat diunduh dari Google Play maupun App Store.
Subscribe to:
Posts (Atom)